Sebuah universitas dari India menawarkan program beasiswa bagi lulusan Sekolah Menengah Atas di Indonesia untuk melanjutkan studi di tahun akademik 2016/2017. Menyadari pentingnya pendidikan dalam upaya meningkatkan kesetaraan dan pemerataan pengembangan masyarakat dan negara, Maharishi Markandeshwar University Mullana-Ambala yang telah berdiri selama 23 tahun dan saat ini memiliki 8000 mahasiswa membuka kesempatan bagi lulusan SMA untuk melanjutkan studi dengan memberikan beasiswa sebesar 50% hingga 100%.
Ada sejumlah jurusan yang ditawarkan oleh MM University Mullana, antara lain :
Masa studi bervariasi antara tiga sampai empat tahun.
Detail mengenai persyaratan serta formulir pendaftaran dapat dilihat pada brosur yang dapat diunduh di sini.
Penulis |  :  | |
Editor |  :  | |
Dilihat |  :  | 310 kali |